Keputusan Bersama Kemendikbud, Kemenkes, Kemenag, dan Kemendagri tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi Covid - 19
- 2021-03-31 22:08:41
- dispendik-opd
- INFO COVID 19 DAN PENANGGULANGANNYA







Pemkabmalang,Dispendik - Sahabat Dispendik sudah kangen sekolah? Merindukan pembelajaran tatap muka? Pemerintah sudah mengizinkan pembelajaran tatap muka tahun ini dengan persyaratan ketat yang harus dipenuhi. Ingat, ya! Ada berbagai persyaratan yang harus dipenuhi sebelum pembelajaran tatap muka dimulai. Yuk, simak infonya pada infografik berikut. Jangan lupa protokol kesehatan tetap harus dijalankan, ya!